Review Pelanggan untuk Kopi Janji Jiwa

First impression

oleh Ayu P, 12 Mei 2019 (5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.2
Foto Makanan di Kopi Janji Jiwa

First time, nge go-food dan coba varian berries nya, yaitu :

- Black Pink : perpaduan coklat dan strawberry. Rasanya enak, dominan coklatnya.

- Matcha Berry : perpaduan matcha dan strawberry. Rasanya enak, dominan rasa matcha yg agak pahit2, ttp ada campuran strawberry2 nya.

Menu yang dipesan: black pink, matcha berry

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Kopi Janji Jiwa

(Kafe)

Pasar Lama
Jl. Kisamaun No. 129, Kota Tangerang, Tangerang


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.3
Suasana:4.0
Harga:3.7
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Ayu P

172 Review

65 Makasih