Review Pelanggan untuk Starbucks

Roti favourite di sini

oleh Levina JV (IG : @levina_eat & @levinajv), 12 Juni 2018 (6 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Starbucks
Foto Makanan di Starbucks

Ini enak banget . Isinya ada smoked beef , mushroom and cheese . Pas digigit semuanya menyatu menjadi perpaduan yang pas . Apalagi waktu masih panas panas enak banget 👍🏻👌🏻

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Starbucks

(Kafe)

Soekarno Hatta International Airport Terminal 3 Ultimate, Domestic Departure
Jl. Raya Bandara, Benda, Tangerang


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.3
Suasana:4.1
Harga:3.8
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Levina JV (IG : @levina_eat & @levinajv)

Alfa 2022

1587 Review

909 Makasih