Review Pelanggan untuk Yoridori
Udonnya overcooked
oleh Fransiscus , 28 Mei 2021 (3 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Wow opening hari ini dan langsung mencicipi seporsi beef chashu fish udon dari yoridori ini
.
Masih satu grup dengan shiheru namun dengan sajian yang lebih lengkap seperti ada udon dan ramennya
.
Tempat : yoridori
Alamat : hublife jakarta lantai 1, jakarta barat
Halal
Jam buka : 10-21
.
Menu
1.beef chashu fish udon + free chicken cheese katsu (IDR 59.000)
.
Review
Untuk free promonya ini berlaku untuk setiap jenis menu seperti ramen, udon , ataupun donburi yang kita pesan
.
Untuk beefnya ini potongannya cukup tebal2 dengan rasa manis dan juga masih terasa sisa2 bakarannya
.
Namun untuk tekstur udonnya terlalu lembek sehingga kurang menopang dengan kuahnya yang sudah lezat
.
Untuk chicken cheese katsunya enak dengan rasa keju yang terasa di setiap jengkal dalam katsunya
.
#hipster #girls #instafamous #followme #hair #igdaily #instasize #beach #red #art #life #instadaily #shoutout #sky #lol #fransi_96jakartabarat #fransi_96mie
Menu yang dipesan: beef chashu fish udon, Cheese Chicken Katsu
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: