
Review Pelanggan untuk My Kopi-O!
tempat nongkrong at Sutos
oleh Fensi Safan, 01 Desember 2019 (5 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Kebetulan kmren ada undangan di sutos dan acara makan2nya di my kopi-o
- Nasi goreng, porsinya lumayan banyak, ada potongan iga sapinya. Rasa cenderung asin.
- nasi iga bakar, nasi putih dengan iga bakar biasa.
Menu yang dipesan: Nasi Goreng Java Iga Sapi, Nasi Iga bakar
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.