Review Pelanggan untuk Takigawa
just another Japanese restaurant
oleh Marissa Setiawan, 13 Oktober 2013 (11 tahun yang lalu)
Menurut saya sih resto ini biasa aja dari segi makanan maupun suasananya. Suasananya agak sedikit remang-remang dengan tempat yang tidak terlalu besar. Makanan yang disajikan pun cukup standar dan saya memesan sushi dan temaki nya. Rasanya lumayan. Tapi menurut saya pelayanannya cukup ok. Waktu itu ga sengaja kartu kredit saya tertinggal di sana dan disimpenin sama pelayannya. Kebayangkan kalau pelayannya ga jujur dan pake kartu kreditnya sembarangan. Thank you Takigawa!
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
Reviewer: