Review Pelanggan untuk Seafood Ade Fani 67
Streetfood Seafood
oleh Reviera , 08 April 2016 (hampir 9 tahun yang lalu)
3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Kerang hijau goreng saos mentega
Kepiting saos tiram
Tempat makan yg buka jelang magrib ini terletak di halaman salah satu bengkel dan terdiri dari outdoor dan indoor (kipas angin).
Buat yang suka masakan laut dan sedikit pedas, tempat ini bisa jadi salah satu tujuan. Berbagai hasil laut segar diolah menjadi aneka ragam masakan lezat.
IG: @rrevierra
Menu yang dipesan: Kepiting jantan saos tiram (105k) Kerang hijau goreng mentega (20k)
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
3 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Indonesia)
Jl. Minangkabau Timur No. 41 (Depan Bengkel Mobil Sinar Baru Jaya), Tebet, Jakarta Selatan
Reviewer: