Review Pelanggan untuk Imperial Tables

Grilled Chick Steak

oleh Putri IG @putrieview, 17 September 2018 (6 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.6
Foto Makanan di Imperial Tables
Foto Makanan di Imperial Tables

Tempat yang satu perusahaan sama Imperial Kitchen ini punya jenis makanan yang cukup berbeda. Menurut gue variasi menu makanannya cukup banyak.

Menu yang gue pesen:
-Grilled Chick Steak Rp 47.000,-
-Rose Lychee Tea Rp 30.000,-

Untuk Grilled Chick Steaknya, gue suka banget. Karna porsi dagingnya besar, dan empuk banget. Gampang banget juga buat dipotong. Untuk rasanya, dia bumbunya juga meresap banget. Satu plate nya dia ada daging, sayur, dan kentang.

Untuk Rose Lychee Tea nya, gue ga berasa Rose nya. Cuman rasa Lychee nya doang, dan cenderung manis.

Dari segi pelayanan, karna mereka baru, jadi pelayanannya masih bagus banget. Walaupun gue kesana pas jam makan siang yang rame banget.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Imperial Tables
Foto Interior di Imperial Tables
Foto Makanan di Imperial Tables
Foto Makanan di Imperial Tables

Menu yang dipesan: Rose Lychee Tea, Grilled Chicken Steak

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Imperial Tables

(Kafe)

Pasaraya Grande, Lantai Ground
Jl. Iskandarsyah II, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:3.5
Suasana:3.5
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.5

Reviewer:

Foto Profil Putri IG @putrieview

Alfa 2023

479 Review

707 Makasih