Review Pelanggan untuk Madame Mai

Asin dominan

oleh Fransiscus , 12 Oktober 2023 (1 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Madame Mai
Foto Makanan di Madame Mai

Salah satu restaurant Vietnam yang bernama “madame mai” dan merupakan satu grup dengan saigon delight restaurant
.
Dua menu dicoba yakni viet pho dengan isian bakso sapi dan daging iris sapi serta sengkel selain itu juga cha gio madame mai
.
Untuk rasa kuah pho nya dominan asin dengan tekstur mie nya sedikit keras, untuk tekstur dagingnya empuk
.
Cha gio nya garing gurih disajikan secara panas
.

#tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_96mie #fransi_96jakartaselatan

Foto lainnya:

Foto Makanan di Madame Mai
Foto Makanan di Madame Mai

Menu yang dipesan: viet pho, cha gio

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Madame Mai

(Vietnam)

fX Sudirman, Lantai 1
Jl. Jenderal Sudirman, Sudirman, Jakarta Pusat


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.5
Suasana:4.0
Harga:3.8
Pelayanan:3.8
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Fransiscus

Alfa 2023

2081 Review

675 Makasih