Review Pelanggan untuk Baked & Brewed Coffee and Kitchen

Great Coffee Place For Hangout

oleh Indra Mulia, 18 Juli 2019 (5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.2
Foto Makanan di Baked & Brewed Coffee and Kitchen
Foto Eksterior di Baked & Brewed Coffee and Kitchen

Berkunjung ke Bogor lagi dan kali ini saya mampir ke Baked & Brewed. Lokasinya setelah Lapangan Sempur berada di Gedung Kolonial. Coffee shop ini cukup besar, terbagi menjadi indoor dan outdoor.
Suasana di outdoor nyaman banget, banyak pepohonan besar yang menciptakan suasana rindang dgn angin sepoi-sepoi.
Order:
- Cappuccino: great coffee anw. terasa lumayan bold, kurang strong dikit, tapi masih enjoyable.
- Blueberry Cheese Cake: yg ini baru dikeluarkan dari pendingin, jadi teksturnya agak keras. tidak begitu cheesy, bagian bawahnya crunchy, sementara topping blueberry terasa manis asem menyegarkan.

Foto lainnya:

Foto Eksterior di Baked & Brewed Coffee and Kitchen
Foto Eksterior di Baked & Brewed Coffee and Kitchen
Foto Makanan di Baked & Brewed Coffee and Kitchen
Foto Makanan di Baked & Brewed Coffee and Kitchen
Foto Interior di Baked & Brewed Coffee and Kitchen
Foto Makanan di Baked & Brewed Coffee and Kitchen
Foto Interior di Baked & Brewed Coffee and Kitchen

Menu yang dipesan: Cappuccino, Blueberry Cheese Cake

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Baked & Brewed Coffee and Kitchen

(Kafe)

Colonial Building
Jl. Salak No. 6, Bogor Tengah, Bogor


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.1
Suasana:4.4
Harga:4.0
Pelayanan:4.1
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Indra Mulia

Alfa 2022

2518 Review

1320 Makasih