Review Pelanggan untuk Shibuya Cafe

Organic Tea

oleh Tissa Kemala, 29 Mei 2016 (8 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Interior di Shibuya Cafe
Foto Interior di Shibuya Cafe

Kesini bareng teman2 pergikuliner, waktu ini memang kita cari tempat ngopi yang buka pagi2 dan shibuya ini udah buka dari pagi. Gw waktu itu pesen teh jepang yang organicnya karena memang not feeling like having coffee. Pilihan jatuh ke genmaicha, rasanya mirip ocha cuma memang lebih light dan relaxing banget, pas lah buat yang hangat2 di pagi hari. Tapi gw juga sempet icip coffee dan minuman temen2 yang lain kaya hot chocolate dan red velvetnya, menurut gw cukup tasty loh dan berasa rasanya, gw juga coba creme brule latte pesenan temen gw tapi kalau creme brule latte nya masih enakan liberica sih, tapi disini buat harganya juga sangat reasonable tergolong murah buat tempat yang cozy dan nyaman. cuma sayang kalau mau makan disini baru tersedia mulai jam 11 siang jadi kayaknya akan kesini lagi karena penasaran sama Gyudonnya yang katanya enak banget.

Foto lainnya:

Foto Interior di Shibuya Cafe
Foto Makanan di Shibuya Cafe
Foto Makanan di Shibuya Cafe
Foto Interior di Shibuya Cafe
Foto Interior di Shibuya Cafe
Foto Makanan di Shibuya Cafe
Foto Makanan di Shibuya Cafe
Foto Makanan di Shibuya Cafe
Foto Makanan di Shibuya Cafe

Menu yang dipesan: Hot Chocolate, Creme Brule, Genmaicha, Red Velvet

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Shibuya Cafe

(Jepang)

Kamome Building, Lantai 1
Jl. Melawai Raya No. 189B, Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.7
Suasana:4.0
Harga:3.5
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Tissa Kemala

Alfa 2023

2163 Review

920 Makasih