Review Pelanggan untuk Chavaty

ngeteh enak

oleh Budi Lee, 27 April 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.8
Foto Makanan di Chavaty

straight tea hojicha

Foto Interior di Chavaty

chavaty ini baru buka di sency, lantai 1. dia letaknya yang di bagian blakang. tempatnya kebagi 2 gitu, di bagian dalem dan tengah2 jadi bisa liat orang2, bisa diliat orang2 juga

gua cuma pesen teh doank disini, yang straight tea rasa hojicha. teh-nya sih enak. dan katanya bisa refill beberapa kali, tapi tadi gua ga refill sih. harganya masih reasonable, 35rb an kalo ga salah. tapi tadi liat2 makanannya harganya mayan yah 100++

paling karena baru buka, jadinya cuma bisa transfer. ribet banget

Menu yang dipesan: straight tea hojicha

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Chavaty

(Kafe)

Senayan City, Lantai 1
Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.3
Suasana:4.1
Harga:3.9
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Budi Lee

473 Review

406 Makasih