Review Pelanggan untuk Auntie Anne's

Pretzels

oleh Albert Murdiono, 01 Juni 2023 (1 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.0
Foto Makanan di Auntie Anne's
Foto Makanan di Auntie Anne's

Lagi perlu beli minum, daripada beli di restoran beli lemonade disini enak dan tidak terlalu manis. Karena tadi tidak pesan nasi, sekalian coba triple cheese pretzels untuk pertama kalinya dan cukup enak.

Foto lainnya:

Foto Interior di Auntie Anne's
Foto Interior di Auntie Anne's
Foto Interior di Auntie Anne's

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Auntie Anne's

(Snack)

Kuningan City, Lantai Ground
Jl. Prof Dr Satrio, Kuningan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.3
Suasana:3.3
Harga:4.0
Pelayanan:3.7
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Albert Murdiono

Alfa 2023

2446 Review

538 Makasih