Review Pelanggan untuk Finch Coffee & Kitchen
Lagi jalan - jalan ke Sentul, nemu cafe yang bagus banget nih
oleh Rifqi Tan @foodtotan, 11 Juni 2021 (3 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Suasananya sendiri menyejukkan banget sih dipenuhi tanaman di sekitar cafenya, dengan interior menggunakan batu bata yang ngebuat terlihat lebih unik. Cafenya sendiri cukup luas tetapi setiap mau masuk sering banget waiting list nih karena cafenya bagus dan makanannya juga enak jadi emang bisa dijadikan tempat wisata kalau mau keluar dari suasana kota Jakarta. Disini aku pesan Iced Finch Latte (45k) dan Saikoro Beef Steak Japanese Curry (85k)โ
โ
๐๐๐๐ ๐
๐ข๐ง๐๐ก ๐๐๐ญ๐ญ๐, kopinya sendiri enak gak terlalu strong banget dan cukup manis, Apalagi ditambah 1 scoop ice cream vanilla yang makin ngebuat kopinya tambah enak nih, porsinya juga banyak jadi buat sekalian berlama-lama di cafe juga bisa.โ
โ
๐๐๐ข๐ค๐จ๐ซ๐จ ๐๐๐๐ ๐๐ญ๐๐๐ค ๐๐๐ฉ๐๐ง๐๐ฌ๐ ๐๐ฎ๐ซ๐ซ๐ฒ, dagingnya lembut dan chewy gitu. lalu Currynya ini tuh the best aku suka, apalagi porsi karinya juga banyak banget tapi menurutku sayurannya agak keras aja sih. Overal sih aku suka.โ
โ
Buat kalian yang kepo sama tempatnya, ini di @finch.sentul ya bisa langsung cek aja Instagramnya.โ
โ
๐Finch Coffee & Kitchenโ
Taman Budaya Sentul - Bogorโ
โ
#Foodtotan #FTTBogorโ
โขโ
โขโ
โขโ
โขโ
โขโ
#foodgasm #yum #eat #foodpic #dinner #foodpics #lunch #breakfast #foodphotography #foodlover #tasty #hungry #foodblogger #dessert #healthyfood #chocolate #foods #cooking #cake #eeeeeats #foodies #eating #homemade #chef #๋จน์คํ๊ทธ๋จโ
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: