Review Pelanggan untuk Asli Mie Keriting P. Siantar 57

Bakmi Keritingnya Enak!!

oleh Oswin Liandow, 18 Desember 2015 (sekitar 9 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Asli Mie Keriting P. Siantar 57

Bakmi Jumbo

Mie Keriting Siantar di Pluit Sakti ini sudah lama banget, dia tempatnya ga gede2 banget, dan ga ber-AC. Ya anyway, bakminya itu enak banget! Keriting, bumbu-nya sih yang bikin sedap, pakai daging babi, enak! Biasa gua beli yang jumbo yang porsinya 1 1/2 karena kalau cuma satu, kurang

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Asli Mie Keriting P. Siantar 57

(China)

Jl. Pluit Sakti Raya No. 57, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.6
Rasa:4.2
Suasana:3.2
Harga:3.1
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil Oswin Liandow

748 Review

799 Makasih