Review Pelanggan untuk Justus Steakhouse

Western Food

oleh Dwison Toga, 23 Februari 2025 (17 hari yang lalu)

4.8
Foto Makanan di Justus Steakhouse

Old Fashioned Beef Burger

Foto Makanan di Justus Steakhouse

Cheese Tower Steak

Sudah beberapa kali ke resto. Suasana tenang, nyaman & asri. Cocok buat santai lunch atau diner dgn keluarga maupun teman. Tersedia area outdoor & indoor. Parkir mobil banyak tersedia.
Kami pesan Old Fashioned Beef Burger, Cheese Steak Tower & Beef Curry Rice. Semua daging tingkat kematangannya sesuai umumnya selera Indonesia walau bagi selera saya terlalu matang untuk ukuran Beef Burger.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Justus Steakhouse

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Justus Steakhouse

(Barat)

Alam Sutera Town Center, Blok 10J No. 6
Jl. Alam Utama, Alam Sutera, Serpong, Tangerang Selatan


Rata-rata: 4.5
Rasa:4.7
Suasana:4.6
Harga:4.2
Pelayanan:4.6
Kebersihan:4.5

Reviewer:

Foto Profil Dwison Toga

2 Review