Review Pelanggan untuk Restoran Sederhana SA

Makanan Padang enak

oleh UrsAndNic , 16 Februari 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Restoran Sederhana SA
Foto Makanan di Restoran Sederhana SA

Resto Sederhana ini cabang dari Sederhana yang di depan MKG. Rasa masakannya sama karena dimasak di central kitchen. Di sini tidak ada menu sate padang ataupun martabak. Tempatnya terdiri dari 2 lantai. Lantai 1 seating areanya kecil, di lantai 2 lebih spacious. Ayam gulai, gulainya cukup kental, ayamnya empuk banget. Ayam popnya sudah malam rasanya juga masih enak. Prekedel kentangnya cukup besar. Dapurnya besih, pelayanannya baik. Recommended.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Restoran Sederhana SA
Foto Interior di Restoran Sederhana SA
Foto Interior di Restoran Sederhana SA

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Restoran Sederhana SA

(Indonesia)

Jl. Boulevard Raya Blok TA2 No. 22, Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.0
Suasana:3.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil UrsAndNic

Alfa 2023

5189 Review

2385 Makasih