Review Pelanggan untuk Burgushi
New menu: sushi burger
oleh Nanakoot , 25 November 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
IG @nanakoot_culinary
Outlet terbaru dari Burgushi ini tempatnya jauh lebih luas dan lbh enak buat nongkrong ada area outdoor dan indoornya.
Disini cobain burger sushinya yg terbilang enak dan unik .. utk varian bermacam2 tapi saya cobain yg beef double with ocha yakult. Mantap ... rotinya dari nasi kepal yg digoreng terus pake double beef patty cheese dan luarnya bungkus nori. Enak bikin nagih next pengen cobain yg gyutan nya konon jg enak. Utk minumannya jg enak seger lho pokoknya puas deh.
Nah ada menu barunya jg yaitu sushi burger dan tuna salad crispy mentai. Both were yummy too
Definitely will be back
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000