Review Pelanggan untuk T2 Taiwanese Tea & Coffee
Best Mee Sua In Town!
oleh Tukang Jajan, 22 Desember 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)
taiwanese mee sua
Selalu kesini kalau craving misua karna kebayang rasanya yang enak, kalau kesini selalu pesan favorit menu mereka taiwanese mee sua kaldunya gurih banget pakai telur setengah matang, paling nagihin ikan teri garing mereka dicampur kekuah kaldunya sih the best banget sih.
Belum ada lagi tempat mee sua yang bikin nagih selain disini. buat yang nyari comfort food must try this restaurant for sure!
Menu yang dipesan: Taiwanese Mee Sua
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Taiwan)
Ruko Beach Theme Park, Blok E No. 38
Jl. Pantai Indah Kapuk, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara
Reviewer: