Saya memiliki ekspektasi yang tinggi untuk seblak ini tapi ketika saya coba mencicipinya rasanya sangat tisak sesuai ekspektasi. Rasa cikur yang menjadi ciri khas seblak sama sekali tidak terasa, rasannya pun cenderung manis dan rasa sosisnya pun agak asam dan sepertinya tidak fresh.
Menu yang dipesan: Seblak Bakso + Tulang+ Batagor+ Siomay+ Sosis