Review Pelanggan untuk Gudeg Yu Nap

There are better options

oleh Nath , 04 Oktober 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.2
Foto Makanan di Gudeg Yu Nap

Rasa makanannya biasa saja. Tapi dessertnya enak.

Pros nya, modelan menunya prasmanan. Jadi bisa liat-liat dulu mana yang dirasa menarik.
Cons nya, tempatnya sempit dan agak dingin kalau hujan. Bisa buat nugas / kerja, tapi lightingnya rada redup.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Gudeg Yu Nap

(Indonesia)

Jl. Cipta Graha Raya No. 1, Gunung Batu, Bandung


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.3
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Nath

10 Review

9 Makasih