
Review Pelanggan untuk Rice Bowl
Family Resto
oleh Agni Lastari, 03 Desember 2016 (8 tahun yang lalu)
Tempatnya cocok bwt makan sama keluarga, rame-rame, seru kayanya
Kemaren makan beef with hongkong sauce in clay pot, ini sesuai ekspektasi, enaaakk kuahnya / saucenya, ada kentangnya sama sayuran, hauce
Terus pesen hongkong hainan fried chicken, yang rasanya ya kek ayam hahah ya iyalah, maksudnya ga sesuai judul, rasanya ya ayam biasa aja gitu ga ada beda
Minumnya jus semangka, segeerrr banget kek makan semangka benerannya loh, just try it
Menu yang dipesan: Beef with Hongkong Sauce in Clay Pot, Hongkong Hainan Fried Chicken, Fresh Water Melon
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000