Review Pelanggan untuk Warunk Segood
Pizza Me ala Segood
oleh Tabita Lestari, 18 Agustus 2016 (8 tahun yang lalu)
Awalnya aku berpikir bahwa Pizzanya akan terlihat seperti biasanya akan tetapi tidak.
Tapi tidak usah kecewa kok 😀
Tenyata pizzanya ini memang omelet. Rasa omeletnya enak menurut aku, banyak telur, dan gurih. Untuk mempercantik pizzanya dari omelet ini dibubuhi mayones, saus, sosis goreng, dan parutan keju.
Porsinya amat membuat kenyang sekali 😊
Pizza me ini dapat kamu nikmati dengan harga Rp. 25.000
Menu 1 ini rekomendasi dari aku 😉
Menu yang dipesan: Pizza Me
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer:
1 Review