
Review Pelanggan untuk Zona Manis
Coba semua menu zona manis
oleh Nabila Ufairoh, 01 Oktober 2022 (2 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Savory pienya favku yang bayam. Enak, stretchy! Paling bener minta dipanasin disana terus dimakan langsung😆
Banana pudding favku yang lotus biscoff. Lembut, nggak kemanisan. Pas deh
Kalau chouxnya aku pasti sama strawberry cheesecakenya!!!! Asem manis creamy gurih jadi satu🥲🥲
Menu yang dipesan: lotus biscoff, savory pie, Choux
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.