Review Pelanggan untuk Caddie Grill

All you can eat murah di Bogor

oleh Bang Satya, 13 Juni 2023 (1 tahun yang lalu)

5.0
Foto Makanan di Caddie Grill
Foto Makanan di Caddie Grill

Keren, all you can eat terbaik untuk harga 165.000 untuk 2 orang. Harga sudah nett yaa. Variannya juga ga kalah dengan kelas 100k yang lain. The real hidden gem sih ini. Must try!

Menu yang dipesan: All You Can Eat

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Caddie Grill

(Jepang)

Jl. Keramat Mbah Dalam No.4, Tanah Sareal, Bogor


Rata-rata: 0.0
Rasa:0.0
Suasana:0.0
Harga:0.0
Pelayanan:0.0
Kebersihan:0.0

Reviewer:

Foto Profil Bang Satya

1 Review