Review Pelanggan untuk Al-Tahrir

Makanan Arab Enak

oleh Albert Murdiono, 02 Maret 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Al-Tahrir
Foto Makanan di Al-Tahrir

Karena dapat nasi box di acara beberapa minggu lalu, jadi penasaran coba makan di restorannya. Tempatnya sepertinya buka 24 jam. Tentunya coba nasi kebuli yang pakai kambing. Tempatnya nyaman dengan dekorasi seperti di arab. 

Foto lainnya:

Foto Makanan di Al-Tahrir
Foto Makanan di Al-Tahrir
Foto Makanan di Al-Tahrir
Foto Makanan di Al-Tahrir
Foto Makanan di Al-Tahrir
Foto Makanan di Al-Tahrir

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Al-Tahrir

(Arab/Timur Tengah)

Plaza Festival, Lantai Ground
Jl. HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.3
Suasana:4.3
Harga:3.8
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Albert Murdiono

Alfa 2023

2409 Review

513 Makasih