Review Pelanggan untuk Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan

HAPPY TUMMY!

oleh Andrika Nadia, 17 Mei 2017 (7 tahun yang lalu)

4.2
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan

Lunch with my team at one of the best hotel buffets in Jakarta. Elegant and cozy atmosphere, spacious area with a lot of seating capacity. Pilihan buffetnya banyak, penyajiannya cantik (in love with the Sushi so Instagrammable!), dan yang terpenting rasanya enak!

Buffetnya terdiri dari Sushi, Sashimi, Pastry, Salad, Cheese, Dried Fruit, Chinese Food, Steamboat, Teppanyaki, Pasta, Hainanese Chicken Rice, Dimsum, dan beberapa Main Course buffet. Beberapa makanan juga ada yang live cooking jadi lebih fresh dan masih panasss, gw coba Fried Kway Teow, Tom Yum Soup, dan Beef and Squid Teppanyaki, enakkk!

Dessertnya ada Ice Cream with toppings (Strawberry, Chocolate, Tiramisu, Rum Raisin, dan Orange). Orange Ice Creamnya BEST! Lalu ada juga Fresh Fruit dan Rujak Buah. Pilihan Cakesnya pun banyak dan super pretty! Untuk minumannya ada Sweetened Iced Tea, Unsweetened Iced Tea, and Iced Lemon Tea.

Satu hal yang gw salut sama servicenya, disini Chefnya bukan hanya sekedar nyajiin makanan doang tapi mereka selalu rekomen yang ini enak yang itu enak dan ngasih penjelasan tentang makanan-makanannya. Akhirnya karena selalu tergoda dengan upselling dari para Chefnya, semua makanan berhasil masuk ke dalam perut! Will definitely come back again, great food, great place, great service! RECOMMENDED!

Foto lainnya:

Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Interior di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Interior di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Interior di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Interior di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Interior di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan
Foto Makanan di Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan

Harga per orang: > Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Asia - Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan

(China, Barat, Indonesia, Jepang)

Hotel The Ritz Carlton Mega Kuningan, Lantai Ground, Kawasan Mega Kuningan
Jl. Dr. Ide Anak Agung Gde Agung No. 1, Kuningan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.2
Suasana:4.3
Harga:3.6
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Andrika Nadia

Alfa 2023

2745 Review

1393 Makasih