Review Pelanggan untuk Bubur Angke THI
Kembaliku kesini & Uenaknya Poll....
oleh Asiong Lie @makanajadah, 20 Oktober 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Kelar Meeting perut lapar...
teringatlah bubur enak satu ini,jam sdh menunjukan pukul 20.30 malam mudah2an kg begitu ramai.
Sampai di tkp ternyata msh ramai juga....Setelah pesan nunggu sebentar akhirnya dapat meja juga. memang kalau mau makan disini perjuangannya adalah Ngantrinya apalagi kalau lg jam makan yah wiiiiiii ramai bgt
Soal Rasa ngak usah jelasin panjang lebar dah...Pek Cam Kee disini mang Juaranya empuk lembut Joss lah...Buburnya juga mantab, Puas dah kalau makan disini
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Bubur Ayam, Ayam Rebus, Ati Ampla
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(China)
Komplek Taman Harapan Indah, Blok BB No. 4
Jl. Tubagus Angke, Jelambar, Jakarta Barat
Reviewer: