Review Pelanggan untuk Essel

Gimbab

oleh Albert Murdiono, 14 Oktober 2023 (1 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Essel
Foto Makanan di Essel

Disini jual korean snacks dan karena suka gimbab coba beli saja. Ternyata rasanya dan besarannya cukup memuaskan. 

Foto lainnya:

Foto Makanan di Essel
Foto Makanan di Essel
Foto Makanan di Essel
Foto Makanan di Essel

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Essel

(Korea)

Wang Plaza, Lantai 1
Jl. Panjang Kav. 17, Kebon Jeruk, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.0
Suasana:3.7
Harga:3.8
Pelayanan:3.8
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Albert Murdiono

Alfa 2023

2511 Review

561 Makasih