Review Pelanggan untuk Gado - Gado Boplo
Restoran Indonesia
oleh Albert Murdiono, 24 Juli 2024 (6 bulan yang lalu)
Makan siang cepat saja karena selesai meeting dekat lokasi. Pesan tahu telor dan enak. Pesan lumpia goreng juga ternyata cukup enak dan ada bumbunya kental. Makanan disini semuanya kebanyakan enak tapi sepertinya memang sedikit premium harganya. Tempatnya didalam luas dan parkir cukup.
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: