Review Pelanggan untuk Kedai Kopi 79

Kedai Kopi

oleh Albert Murdiono, 05 Desember 2024 (3 bulan yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Kedai Kopi 79
Foto Eksterior di Kedai Kopi 79

Lokasinya di sebelah Nasi Uduk Nikmat 79, mestinya satu grup tapi dipisah dengan pintu tapi bisa pesan minuman dari sini untuk yang makan nasi uduk. Tadi pesan es americano dan rasanya enak tidak murahan, harga cukup ok. Bayar jadi satu dengan nasi uduk juga.

Foto lainnya:

Foto Interior di Kedai Kopi 79

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kedai Kopi 79

(Kafe)

Jl. Kemanggisan Raya No. 79, Kemanggisan, Jakarta Barat


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Albert Murdiono

Alfa 2023

2511 Review

561 Makasih