Review Pelanggan untuk Kopi DOMU

Minuman Kopi

oleh Albert Murdiono, 01 Mei 2023 (1 tahun yang lalu)

3.0
Foto Makanan di Kopi DOMU
Foto Makanan di Kopi DOMU
*Review untuk pesan antar atau bazar kuliner.

Lagi hari libur dirumah belum minum kopi jadi pesan dengan ojek online. Seperti biasa pesan americano panas, tapi anehnya pas datang ada sedikit manisnya padahal harusnya kalau tidak ada pilihan tawar. Malah anak saya pesan caramel machiatto ada pilihan sugar atau no sugar kalau tidak salah. Harga standar, lokasi tidak tau karena pesan online.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kopi DOMU

(Kafe)

Jl. Tanjung Duren Utara IV No. 223B, Tanjung Duren, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.1
Rasa:3.5
Suasana:3.0
Harga:3.0
Pelayanan:3.0
Kebersihan:3.0

Reviewer:

Foto Profil Albert Murdiono

Alfa 2023

2380 Review

509 Makasih