Review Pelanggan untuk Lewis & Carroll Tea

Dessert?

oleh Cindy Chrestella, 30 Juli 2018 (6 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Lewis & Carroll Tea

Sebetulnya aku lupa nama menu ini apa, tapi aku masih ingat betul bahwa rasanya enak, manisnya pas karena di dapat dari es krim vanilla tersebut. Kemudian ada gula2 dibagian bawah dan ada crepesnya yang bentuknya seperti akar. Nuansa cafe nya juga bikin betah.

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Lewis & Carroll Tea

(Kafe)

Senayan City, Lantai Lower Ground, Crystal Lagoon
Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.2
Suasana:4.2
Harga:3.6
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Cindy Chrestella

10 Review

3 Makasih