
Review Pelanggan untuk Mie Ayam Bangka Lili (Sen-Sen)
Mie bangka
oleh Fransiscus , 15 Februari 2025 (25 hari yang lalu)
Salah satu kedai mie bangka halal
Tempat : bakmi senli / lili
Alamat : Jl. Lautze No.28 4, RT.4/RW.7, Ps. Baru, Kecamatan Sawah Besar, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10710
Jam : 06.30-15 (kamis tutup)
Menu
1. Mie ayam (idr 18.000)
2. Tahu kok (idr 23.000)
Untuk mienya mereka pakai mie keriting dengan adonan kecap bangka sehingga terasa manis , dengan topping ayam cincang
Tahu kok dengan isian fukian , bakso ikan , namun untuk kuahnya perlu diracik terlebih dahulu karena plain
#tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_96mie #fransi_96jakartapusat
Menu yang dipesan: Tahu Kok, Mie Ayam
Harga per orang: < Rp. 50.000