Review Pelanggan untuk Momoiro

Fluffy pillow cake

oleh Felisia Luissela Nday, 23 Agustus 2017 (7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.4
Foto Makanan di Momoiro
Foto Makanan di Momoiro

Momoiro ini jadi jual Pillow Cake yg gede trus dipotong agak kecil gitu.

Rasanya empuk2 gitu mirip kaya chiffon cake sih. Jadi dia ada banyak rasa gitu, Original, Cheese, Choco B, even ada yg Tori pake floss (abon) & seaweed.

Kemaren cobain yg choco, gue sih bukan penyuka coklat jd menurut gue agak B aja. Ditengahnya ada filling coklat sama banana gitu. Next pengen coba yg original karna ada custardnya dalemnya seemsss intresting.

Oya momoiro means pink, makanya original pillow cake mereka warnanya pink, cutie!

Foto lainnya:

Foto Makanan di Momoiro
Foto Interior di Momoiro
Foto Makanan di Momoiro

Menu yang dipesan: Choco B

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Momoiro

(Toko Kue)

Kota Kasablanka, Lantai Lower Ground
Jl. Casablanca Raya, Tebet, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.8
Suasana:3.4
Harga:3.5
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Felisia Luissela Nday

128 Review

60 Makasih