Review Pelanggan untuk Paper Plates Pizza

Meat Banger Pizza

oleh Andrika Nadia, 08 Mei 2022 (2 tahun yang lalu)

4.0
Foto Interior di Paper Plates Pizza
Foto Makanan di Paper Plates Pizza

One of Jumbo Pizza restaurants in town! Mesen Meat Banger Pizza Medium Size (IDR 160,000) yang hoki banget lagi diskon menjadi (IDR 128,000), ukurannya 9 inch yang dipotong menjadi 6 slices. Doughnya tipis tapi kenyal dengan topping Homemade Sausage, Red Onion, Oregano, dan Mozzarella Cheese. DELISHHH!

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Paper Plates Pizza

(Italia)

SATU Communal Space
Jl. Sultan Iskandar Muda No. 1B, Pondok Indah, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.8
Suasana:3.6
Harga:3.8
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Andrika Nadia

Alfa 2023

2770 Review

1397 Makasih