
Review Pelanggan untuk Popiah Chakie
Popiah
oleh Albert Murdiono, 21 Oktober 2023 (1 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Malam mampir sebentar ke food court sini rencana mau pesan dessert, tapi sekalian coba popiah disini. Cukup enak tapi bukan selera saya. Ada jual lumpia juga tapi tidak pesan. Tempatnya food court ruang terbuka tapi sepertinya selalu ramai.
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.