Review Pelanggan untuk R&B Tea
Lemon Sunshine
oleh Nugie Cezar, 24 November 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)
Lemon Sunshine
Gerai teh baru di West Mall Grand Indonesia.
Tawaran minumannya banyak mulai dari teh buah, oat milk, yogurt, es krim dan banyak lainnya.
Rasanya OK, fruity banget 👍🏻 4.5/5
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Lemon Sunshine
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Bubble Tea)
Grand Indonesia Mall, Lantai 5, West Mall
Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat
Reviewer: