Review Pelanggan untuk Rempah Kita

Short Story : Rempah Kita Nusantara

oleh Micwengeneral B, 09 September 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.4
Foto Makanan di Rempah Kita
Foto Interior di Rempah Kita

Saya pernah membeli nasi gorengnya Rempah Kita Nusantara, harganya 48 ribu. Nasi gorengnya banyak, isinya ada telur, ayam suwir, dan bakso. Dengan pelengkapnya telur ceplok, acar, dan kerupuk, nasi gorengnya lumayan enak, tidak berasa teri dan terasi sih. Saya bisa menerimanya.

Namun, telur ceploknya jelek, tidak meleleh. Mungkin telur ceplokny bisa belajar dari Nasi Goreng Gila Khas Jakarta. Siomaynya acceptable saja, per pcs 17 ribu dengan sayur, tax 10 persen.

Letaknya di foodcourt Delicae, Senayan City. Foodcourtnya sekali lagi agak semrawut. Sayang, pelayanannya juga kurang baik, saya minta piring lebih piringnya malah kotor.

IG Credits :
@michael_wen96
@es_shanghai_aconk

Foto lainnya:

Foto Makanan di Rempah Kita

Menu yang dipesan: Nasi Goreng, Siomay

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Rempah Kita

(Indonesia)

Senayan City, Lantai 5, Delicae Food Court
Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.9
Suasana:3.4
Harga:3.6
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Micwengeneral B

Alfa 2021

1087 Review

1558 Makasih