Review Pelanggan untuk Secret Sushi All You Can Eat by Okinawa Sushi

BEST SUSHI AYCE SO FAR!

oleh Jocelyn Valencia, 20 Februari 2025 (sekitar 1 bulan yang lalu)

4.8
Foto Makanan di Secret Sushi All You Can Eat by Okinawa Sushi
Foto Makanan di Secret Sushi All You Can Eat by Okinawa Sushi

All You Can Eat Sushi (AYCE) yang enak dan worth the price. Sashimi juga selalu fresh. Banyak varian yang bisa dipilih, even the side dish is yummy too. ❤️❤️

Menu yang dipesan: Premium AYCE Package w/ Salmon Sashimi

Harga per orang: > Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Secret Sushi All You Can Eat by Okinawa Sushi

(Jepang)

East Coast By The Sea
Jl. Pulau Maju Bersama, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.3
Suasana:3.6
Harga:3.8
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.1

Reviewer: