
Review Pelanggan untuk Tian Banana x 13coffee
Overall Good
oleh Mutia Sandira, 22 Februari 2022 (sekitar 3 tahun yang lalu)
3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
*Review di lokasi lama.
Nasi bakarnya enak bgt! Sesuai dengan harganya karena porsinya banyak. Paling suka yang nasi bakar cumi. Untuk pisangnya okay, ga berminyak & manis natural dari pisangnya
Menu yang dipesan: grilled rice ikan asin peda, tian banana classic, Grilled Rice Cumi Jagung
Harga per orang: < Rp. 50.000
3 pembaca berterima kasih.