![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk Tjap Tiga Naga
Restoran Chinese Halal di Cibubur
oleh Winaring Suryo, 11 Mei 2023 (1 tahun yang lalu)
Suasananya menyenangkan. Ada lapangan bola dan lapangan basket untuk anak-anak bermain.
Makanannya enak dan terjangkau. Nasi gorengnya yang paling enak. Buat cemilannya bakpau pasir emasnya wajib coba. Gohyong ayamnya juga enak. Es kopi susunya pun standar kopi susu kekinian dengan harga yang sangat MURAH.
Menu yang dipesan: Nasi goreng ayam tiga naga, Bakpau Pasir Emas, Gohyong, Es kopi susu, Nasi goreng ayam dengan gohyong, Lumpia Kulit Tahu, Ayam Crispy, Bakso Ayam Udang Goreng, Gohyong Ayam, Bubur Ayam Tiga Naga dan Bakso Ayam Udang Goreng dan Teh Manis, es jeruk manis, Hakau Isi Udang, Ceker Ayam, Halaman Belakang Resto, Ruangan dalam resto
Harga per orang: < Rp. 50.000