
Review Pelanggan untuk Tsvaya
Rekomendasi cafe cantik yang belum lama buka di Puri, suasananya clean banget dan juga nyaman.
Disini ada dua lantai, tidak terlalu banyak seating yang bikin tempat ini engga akan terlalu ramai.
Cocok buat brunch atau bahkan buat kalian work from cafe, disini juga ada art space yang juga bisa jadi meeting room.
Untuk menunya pesan Iced Matcha Latte yang creamy dan tidak terlalu manis, enak banget. Dan Plain Croissant yang cukup tebal.
Menu yang dipesan: Iced matcha latte, Plain Croissant
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.