Review Pelanggan untuk Umabo

Up Up Up

oleh Andrika Nadia, 26 April 2016 (8 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Umabo

Pulang kerja, dinner rame-rame sama temen SMA, gak kepikiran Umabo sekecil ini tempatnya, tapi untung masih ada meja kosong buat kita. Walaupun tempatnya kecil tapi nyaman untuk kumpul rame-rame dan bebas asap rokok. Kita mesen beda-beda menu dan gw mesennya Umabo's best seller, Ribs Me Up. Isinya ada ribs, poached egg, creamed corn, eggplants, garlic, dan crispy shallots. Cuma bisa bilang sumpah enak banget ribsnya empuk banget!

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Umabo

(Barat)

Jl. Wijaya I No. 22, Wijaya, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.4
Suasana:3.6
Harga:3.8
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil Andrika Nadia

Alfa 2023

2770 Review

1395 Makasih