Review Pelanggan untuk Lareia Cake & Co

Tempat Seru buat Para White Addict

oleh Grace Aria, 01 Oktober 2017 (7 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

4.6
Foto Makanan di Lareia Cake & Co

Lareia memang merupakan salah satu tempat makan yang hype dan mengakomodasi para food photographer, flatlayers dan white addict buat eksplore foto makanan. konsep all white di Lareia memudahkan buat kita yang baru belajar foto buat mengambil berbagai angle foto. aside from their gorgeous and cozy place, they have many good menus. like salted egg pasta (i dont remember what they write it on menu exactly) and raspberry and soursop blended. these two will recharge your energy.

pasta salted eggnya bener-bener enak. creamy, nggak eneg, dan mengenyangkan. meski awalnya aku kira porsinya seikit. poached eggnya aku minta benar-benar matang karena aku ngga suka kuning telur. tapi, kuning telurnya sama sekali nggak amis. ada potongan ayam yang crunchy diluar tapi lembut didalam. menyatu sama salted egg saucenya.

raspberry and soursop blended dominan sour. tapi menyegarkan. manis rapsberrynya menyatu dengan jus sirsaknya.

overall selalu suka semua menu lareia. tapi, buat yang muslim teliti sebelum membeli ya. ada beberapa menu pork.

Menu yang dipesan: salted egg pasta, rapsberry and soursop blended

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Lareia Cake & Co

(Toko Kue)

Ciputra World, Lantai 3
Jl. Mayjend Sungkono No. 87, Dukuh Pakis, Surabaya


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.0
Suasana:4.1
Harga:3.3
Pelayanan:3.6
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Grace Aria

3 Review

5 Makasih