Review Pelanggan untuk Siam Thai Authentic Taste
Real Authentic Thai Cuisine
oleh Ivana Jasman, 09 Agustus 2019 (5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Saya pernah mencoba beberapa tempat makanan Thailand, dan kalau dibandingkan dengan tempat lainnya, menurut saya Siam Thai ini paling serupa dengan makanan asli di Thailand, yang lebih asam, lebih segar-segar dari pada selera Indonesia pada umumnya. Kebetulan, selera saya ya yang seperti itu.
beberapa teman mengatakan tempat ini agak asam rasa masakannya, tapi buat saya sudah pas.
Interior menarik dan berbeda, sangat Thailand. Para waiter dan waitress sangat responsif. Pad Thai nya juara, pork knuckle juga enak.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: German Pork Knuckle, Pad Thai, Tom Yum, Neua Yang
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: