Review Pelanggan untuk Bakmi Marta
Mie Karet dengan bahan dasar telor bebek
oleh Roland Hardy, 30 Maret 2023 (hampir 2 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Ini mie enak banget,berbahan dari telur bebek,karakter mie seperti karet,kenyal gurih
Daging menggunakan cincangan ayam dan jamue
Tersedia daging B2 jg
Harga setara dengan rasa
Menu yang dipesan: Mie Telor Bebek / Mie karet
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: