Review Pelanggan untuk Qualia Coffee
Pendatang Baru di BSD Baru #NugasTime
oleh Eunike Emeralda, 03 Maret 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
☕️ Latte/Vanilla
Lupa pesen apa, tapi coffe taste good👍🏻
Setiap beli kopi dapt free 2 small biscuits, so nice
🍩 Brownies
Taste so good. Pait dan manis dan fudgy. Cocok menemani kopinyaaa🫶🏻
Tempatnya agak sempit, dan kalo buat nugas, meja yg besarnya terbatas soo ya. Ada tmpt outdoor juga mereka🍃
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Brownies, Latte
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Kafe)
The Icon Business Park, Blok H No. 1
Jl. BSD Raya Barat, BSD, Serpong, Tangerang Selatan
Reviewer: