Foto Profil Angga Tusan

Angga Tusan

13 Review | 26 Makasih
Level 4
Kopi
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Rating
  • 4.0  
    Nalar Live [ Senopati, Kafe ]

    Halloween day 🎃

    How about your halloween day ? Salah satu coffeeshop di Jakarta ini memberikan sedikit sentuhan berbeda di halloween day yaitu seluruh staffnya diwajibkan menggunakan kostum bertemakan halloween. Nama coffeeshop ini adalah @nalarlive

    Setiap hari jumat mereka juga mengadakan live music yang diadakan di lantai 2. Tersedia berbagai macam pilihan menu makanan dan minuman yang bisa kalian nikmati. Tunggu apalagi langsung aja kesini ya!

    Menu yang dipesan: cappucino, fly me to the moon, Ramen, Piccolo

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Mad For Coffee [ Cilandak, Kafe ]

    Menu vegannya menarik!

    Bukan Jakarta namanya kalau setiap minggu gaada coffeeshop yang baru buka. Salah satunya @madforcoffeeid yang berada di sekitaran fatmawati merupakan coffeeshop dengan konsep vegan. Pasti pada bingung dong maksudnya apa? Maksudnya adalah seluruh bahan makanan dan minumam yang disediakan disini tidak bersumber dari hewan sama sekali jadi buat kalian yang seorang vegetarian cocok banget nih bisa mencicipi semua menu yang ada disini dengan harga yang mereka tawarkan sangat terjangkau. Gausah pake lama langsung kunjungin deh sebelum waiting list tapi inget tetap jaga prokes ya teman2 😁

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Kopi Selamat Pagi [ Tomang, Kafe ]

    Santorini in West Jakarta

    #proudourlocalcoffeeshop

    Ini dia coffeeshop yang lagi hangat2nya di Jakarta Barat. Kalian pikir pasti ini lagi diluar negeri seperti Santorini kan ? Bukan, cafe ini lokasinya berdekatan dengan guten morgen coffee lab tinggal ngesot sedikit nyampe deh hehehe

    selain itu tepat di lantai satunya mereka juga membuka kedai selamat pagi yang menjual makanan rumahan dan enak bangeetttt.... Buat kalian yang penasaran silahkan langsung mampir yaa but fyi karena lagi kondisi pandemi setiap customer beserta kelompoknya hanya diberi waktu 45menit so.. habis beli kopinya yang enak, foto-foto langsung cabut deh! Selamat mencobaaaa (By Angga Kohl) *Canda Kohl*

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    3 pembaca berterima kasih.