Pertama tahu Living Stone itu di Bali dan ingin coba yang ada di PIK karena kangen suasana Bali. Tapi ternyata tidak sesuai dengan yang diharapkan.
Livingstone harusnya menghadirkan makanan Perancis. Ada beberapa menu yang tidak available dan juga rasa bakery/ pastry-nya terlalu cita rasa indonesia bukan rasa eropa kebanyakan. Satu-satunya yang terasa fresh hanya jus sehat.
Semoga kedepannya Livingstone bisa memperhatikan kualitas dari makanan dan menu.