Review Pelanggan untuk Bakmie SR
The only one
oleh Gregorius Bayu | ig: exploresto, 03 Maret 2019 (hampir 6 tahun yang lalu)
Warung ini menjadi satu - satunya warung yang menjual mie ayam di sekitaran kampus. Dan, syukurnya, mie yang dijual cukup enak dan (tentu saja) berkualitas...
Yamien Manis yang aku pesan pun memiliki rasa kecap yang cukup pas. Tidak terlalu manis, masih punya rasa asin khas Yamien... Mantap
Overall, sejujurnya aku merasa harganya cukup mahal, masih ada yang lebih murah. Tapi, setidaknya.. Rasa yang kalian rasakan akan membuatmu tidak memperdulikan hal itu.. Selamat mencoba!
Menu yang dipesan: Yamien manis
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: